Senin, 17 Januari 2011

Welcome

Selamat Datang di Blog Oleh-oleh favorit


Kami senang sekali Anda mau mengunjungi blog kami ini. Tujuan utama blog ini adalah sebagai tempat berjualan oleh-oleh namum kami juga menyajikan informasi kuliner di Jawa Tengah dan Yogyakarta. Semoga Anda dapat menikmati sajian kami dan tentu saja berbelanja di toko on-line kami ini.

Sebagai wujud terima kasih dan sukacita kami atas kunjungan Anda, kami memberikan diskon khusus untuk periode pembukaan ini. Hanya dengan klik ‘like’ di facebook pages kami atau klik ‘follow’ di blog kami ini maka Anda dapat menikmati diskon yang kami berikan.

Promo ini berlaku sampai akhir januari, silakan lihat di halaman hot promo kami.


Terima Kasih